Saturday, October 25, 2025
HomeBeritaHarga Daging di Pasar Manado Masih Stabil Kecuali Daging Ayam

Harga Daging di Pasar Manado Masih Stabil Kecuali Daging Ayam

Manado – mediaaku.com – Pantauan mediaaku.com dibeberapa pasar tradisional di Manado, ditengah tahun yang penuh tantangan ini, harga daging masih stabil kecuali daging ayam.

Harga daging sapi di pasar bersehati Manado masih belum berubah yakni Rp 130 Ribu per kilogram, sedangkan daging babi masih Rp 70 Ribu per kilo.

Kenaikan harga daging hanya terjadi pada daging ayam dari Rp 29 Ribu menjadi 31 Ribu per kilo.

Menurut Amang, pedagang pasar bersehati, kenaikan harga daging ayam ini berfluktuasi naik turun. “Jika hari ini naik, mungkin minggu depan turun,” tambahnya.

RELATED ARTICLES

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Terpopular