Wednesday, November 5, 2025
HomeBeritaPosko Terpadu Angkutan Lebaran 2024 Resmi Dibuka

Posko Terpadu Angkutan Lebaran 2024 Resmi Dibuka

Menhub Budi Karya S (Foto: Tangkapan Layar)

MEDIAAKU.COM – Jakarta – Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi, secara resmi membuka Posko Terpadu Angkutan Lebaran 2024 di Kantor Kementerian Perhubungan, Jakarta, Rabu 3 April 2024.
Tema launching Posko Angkutan lebaran 2024 ini adalah “Mudik Ceria Penuh Makna.”
“Mulai hari ini (Rabu 3/4/2024) Posko Terpadu Angkutan Lebaran 2024 resmi dimulai,” ujar Budi Karya Sumadi.
Melalui posko terpadu ini selama dua pekan ke depan, kementerian Perhuhungan dan stakeholder terkait akan melakukan pemantauan pergerakan masyarakat dari simpul-simpul transportasi Indonesia secara real time.
Posko angkutan lebaran ini juga akan semakin memudahkan koordinasi dan kolaborasi antar petugas baik di pemerintahan maupun stake holders BUMN dan swasta. (*)
RELATED ARTICLES

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Terpopular